Bisnis

TBK YEYEN Semarakan Karnaval Kemerdekaan RI ke 78 Di Pangkalpinang

Lintasan- Pangkalpinang. Bertempat di Alun -alun Pengkalpinang diselenggarakan karnaval Kemerdekaan RI ke 78 dimana dihadiri oleh peserta dari berbagai instansi dan organisasi yang ada di masyarakat yang sudah ada di kota Pangkalpinang.

Diantara peserta ada TBK Yeyen dimana kita ketahui bahwa toko ini mensuplai keperluan kuliner di kota Pangkalpinang dimana hari ini kami turut serta memeriahkan agar kami lebih semangat lagi dalam mengisi kemerdekaan.

Evan diar ( Dipo ) selaku owner TBK Yeyen sampaikan bahwa yang dulunya adalah PNS sekarang sudah mulai fokus pada usaha kuliner sampaikan bahwa sudah 6 cabang dari TBK Yeyen yang tersebar di Kota Pangkalpinang mulai jalan pasar pagi, air itam dan banyak lagi outlet kami yang kita siapkan untuk lebih dekat dengan pelanggan kami sedangkan untuk pemasaran luar Pangkalpinang kami mempunyai jalur distribusi di 7 kabupaten kota di Provinsi Bangka kecuali di Belitung.

Prospek pemasaran kami antara pelengkap dan produk bahan utama itu adalah seimbang karena kami selain menyediakan mantega dan bahan kue serta bahan minuman juga kami siapkan pelengkap seperti pipet, wadah minuman berbagai ukuran , dus makanan dan lainnya.

Apabila bapak -ibu pemilik kuliner silahkan menghubungi outlet kami agar lebih mudah menyediakan bahan mentah kuliner bagi keperluan usaha warga Pangkalpinang dan sekitarnya.

[Lintasan / Redaksi ]

 

 

 

Leave a Reply